Kebenaran - Risalah VI



[postlink]http://gillaullikcreation.blogspot.com/2010/02/kebenaran-risalah-vi.html[/postlink]

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Kebenaran adalah persesuaian antara pengetahuan dan obyek[1].
Kebenaran adalah lawan dari kekeliruan, dimana obyek dan pengetahuan tidak sesuai.
Roda sebuah mobil berbentuk segitiga. Kenyataannya bentuk roda adalah bundar, karena pengetahuan tidak sesuai dengan obyek maka dianggap keliru. Namun saat dinyatakan bentuk roda adalah bundar dan terjadi kesesuaian, maka pernyataan dianggap benar.
Pengetahuan yang benar adalah pengetahuan yang sesuai dengan obyek, yakni pengetahuan yang obyektif. Karena suatu obyek memiliki banyak aspek, maka sulit untuk mencakup keseluruhan aspek (mencoba meliputi seluruh kebenaran dari obyek tersebut)
Pertanyaan tentang kebenaran, banyak diperdebatkan oleh teologiwanfilsuf, dan ahli logika.
Salah satu cara sederhana untuk mempelajari suatu subjek adalah menentukan segala sesuatu yang bisa benar atau salah, termasuk pernyataanproposisi,kepercayaankalimat, dan pemikiran.